Halteng. Tipikor.id Channel Youtube

Home / Daerah / Nasional / Regional

Rabu, 10 Juli 2024 - 09:00 WIB

Sulitnya Koneksi  Internet, Para Guru Diwilayah Ini Berharap Ada Perhatian Pemerintah.

Rabu, 10 Juli 2024. 9:42 WIT.

HAL-TENG PERS TIPIKOR.ID. Begini pemandangan delapan orang Guru Sekolah Dasar (SD) Umiyal Kecamatan Pulau Gebe yang mesti berjibaku dengan lemotnya koneksi internet saat hendak melaksanakan tugas.

Adanya fenomena ini menunjukkan bahwa masih lemahnya dukungan infrastruktur seperti jaringan internet, pada hal ini adalah soal yang sesegera mungkin harus di tanggani hingga program pendidikan yang di harapkan bisa memadai, ujar Taher lewat Pesan WhatsAppnya pada 9/7/2024.

Kata Taher, sebagai warga kami merasa miris, bayangkan saja jarak tempuh untuk terdeteksi jaringan internet 4G, para guru harus keluar dari sekolah dan berjalan kurang lebih 150 meter, ulasnya.

Lanjutnya, ini menjadi sebuah permasalahan klasik, saat pemerintah berkeinginan menggenjot kualitas pendidikan, tetapi di satu sisi masih terdapat berbagai macam kendala yang belum mampu diminimalkan.

Oleh karena kami merasa prihatin dengan persoalan yang dikeluhkan para guru dan sebagai harapan para guru untuk mendapat dukungan infrastrukur internet yang merata, agar tidak ada ketimpangan digital di pelosok seperti ini, maka soal ini harus menjadi perhatian serius guna terjawab keselarasan serta tujuan pendidikan yang berkualitas.
Karena kemajuan pendidikan yang saling menopang dapat menjadi kunci tumbuhnya SDM yang berkualitas, tulis Taher. (Rosa).

Share :

Baca Juga

Daerah

Menyikapi Terkait Viralnya Kejadian Didesa Sosowomo, Bawaslu Halteng, “Tindakan Ini Tidak Dapat Dibenarkan Apapun alasannya”.

Daerah

IKA SMPN SIWA GELAR REUNI AKBAR IV PADA 25 APRIL 2023, DIRANGKAI BUKA PUASA, SUNATAN MASSAL SERTA PEMERIKSAAN IBU HAMIL

Daerah

Camat Pulau Gebe, Belum Ditahan Pihak Kejari.

Daerah

Disdik Halmahera Tengah Pantau Sekolah-sekolah Terdampak Banjir.

Daerah

TAK HANYA DISOROTI, PIHAK APH DIMINTA PERIKSA KONTRAKTOR DAN PPK.

Daerah

Oknum Kades Insial ZH, Dalam Rangka Apa Ke Jakarta, Apakah Ikut Bimtek Atau Ikut Rombongan Debat.

Daerah

Bersama PT. Azzam Albaesuni Halteng, Syiar Ibadah Haji Dan Umroh Aman Serta Nyaman.

Daerah

Jelang Hari Bhakti Adhyaksa ke 64, Kejari Halteng Gelar Bagikan 50 Paket Sembako.

You cannot copy content of this page